xxx

Jumat, 07 Juni 2013

Cara Mengatasi Jerawat (Noda Jerawat+)

Cara Mengatasi Jerawat (Noda Jerawat+) berbeda dengan artikel sebelumnya, kalau sebelumnya membahas cara menghilangkan jerawatnya, sekarang yang dibahas adalah bekas atau nodanya. Sekalipun kita telah terbebas dari jerawat tapi kalau masih berbekas seperti flek atau noda hitam tetap saja akan menimbulkan kesan kusam dan tidak persih di wajah kita. Untuk itu, pada artikel ini akan dibahas secara lengkap, satu per satu langkah-langkah yang harus di ambil agar bekasnya bisa hilang tuntas dan kalau bisa terlihat seperti orang yang tidak pernah berjerawat sama sekali, wananya rata putih atau hitam seperti warna dasar kulit kita.

Bekas jerawat sebenarnya tidak jauh bebeda dengan bekas luka pada umumnya. Hanya saja kalau bekas luka sekalipun ada bekasnya dan tempatnya tersembunyi tak terlalu dipusingkan karena tidak dilihat orang banyak, sedangkan kalau bekas jerawat tempatnya persis berada di bagian tubuh yang paling diperhatikan oleh lawan bicara kita, itulah sebabnya begitu banyak orang yang mencari solusinya.

Cara Mengatasi Jerawat (Noda Jerawat+)
  1. Buah tomat. Masalah komedo yang juga jadi penyebab jerawat dapt di atasi dengan bahan atau buah ini. Caranya iris tomat menjadi agak tipis kemudian hasil irisannya dilekatkan di wajah atau muka anda selama sekitar 15 menit lalu bilas sampai bersih.
  2. Lidah buaya. Selain berfungsi untuk merawat rambut, tanaman ini juga baik untuk orang yang terlalu berminyak mukanya - wajahnya dan banyak timbul jerawat yang butuh diatasi. Caranya, dengan satu helai daun lidah buaya, kemudian kupas kulit luarnya, sisakan saja yang seperti lendir, kemudian potong-potong dan oleskan pada wajah setiap pagi dan sore. Kurang lebih sekitar 3+ hari akan terjadi pengeringan dan pengelupasan pada jerawat di wajah anda.
  3. Jeruk Nipis. Sekali pun lama hasil kerja daari buah ini sekitar dua minggu lamanya. Caranya biasa cukup perasan air jeruk nipis yang dicampur dengan perasan air mawar (jika ada) dioleskan ke wajah dan diamkan sekitar sepuluh menit kemudian bilas air hangar. Lakukan secara rutin setiap hari untuk hasil yang lebih baik.
    mengatasi jerawat
    Gambar oleh www.harianjogja.com
  4. Daun pepaya. Cara perlakukannya susah karena untuk melakukan ini agak sedikit repot karena daun pepaya yang sudah terlihat hijau tua dijemur sampai kering, kemudian dilumatkan dan dicampur dengan air, setelah itu diperas dan airnya diambil. Tapi bicara soal cara mengatasi jerawat ini salah satu jagonya. Nah, air perasannya itulah yang menjadi obatnya, usapkan saja di muka secara rutin setiap hari maka akan terlihat khasiatnya yang anda inginkan.
  5. Bawang Putih. Kalu cara yang satu ini tidak bisa terlalu lama dan terlalu sering berhubung bahannya agak menimbulkan panas di kulit muka. Caranya tumbuk bawang putih hinggah halus dan beri pada muka di bagian yang berjerawat saja lalu diamkan hingga kurang lebih selama 10 menit, jangan terlalu lama. Kalau pada hari berikutnya dirasa sudah ada perubahan maka stop untuk menghindari iritasi. 
  6. Mentimun,Cara mengatasi jerawat dengan ini sebenarnya hanya tambahan saja. Bahan mentimun ditambahkan dalam pembuatan masker anti jerawat yang mana bahan-bahannya terdiri dari bawang putih, kunyit dan kentang yang diparut kemudian ditempelkan diwajah seperti bedak basah dan diamkan hingga kering lalu bilas.
  7. Putih Telur, selain sebagai obat rambut juga dapat digunakan sebagai masker pelembut dan sekaligus pembasmi jerawat. Caranya, kocok putih telur hingga berbusa kemudian oleskan pada wajah saat akan tidur dan bilas di pagi harinya.
  8. Cuka Apel. Saya juga belum pernah lihat bahan ini tapi katanya lumayan manjur mengatasi jerawat batu yang membuat wajah tampak tidak rata.
Bagaimana Cara Mengatasi Jerawat (Noda Jerawat+) ini menurut penilaian anda? Jika membantu maka terus lanjutkan pada artikel-artikel selanjutnya, karena tentunya artikelnya juga berkualitas seperti ini. Selain itu artikel soal cara-cara juga dijelaskan dengan lengkap di sini, mulai dari soal facebook, blog, website, kerudung atau jilbab dan lain sebagainya.

Baca juga rubikasblog lainnya :
  1. Tips Cara Menghilangkan Jerawat
  2. Cara Mengatasi Jerawat dan Nodanya
  3. Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami 
Cara lainnya :
  1. Cara Menggunakan HJsplit
  2. Cara Memakai Camfrog
  3. Cara Memakai Pashmina - Jilbab Pashmina
  4. Cara Download IDM Gratis
  5. Cara Membuat Kue Kering
  6. Cara Membuat Website Gratis 100%
  7. Cara Membuat Email Facebook
  8. Cara Menggunakan Kamera DSLR
  9. Cara Menggunakan Twitter  
  10. Cara Menggunakan Internet

Cara Mengatasi Jerawat (Noda Jerawat+) Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar